Sunday 19 May 2019

Pengertian Scanner Serta Fungsinnya

pengertian scanner, scanner, fungsi scanner, jenis scanner, mesin scanner

Pengertian Scanner


Scanner adalah perangkat elektronik yang memiliki fungsi sebagai perangkat input pada komputer yang menduplikat objek ke dalam bentuk digital. sesuai namanya, yakni to scan yang berarti memindai, alat ini berkerja dengan memindai setiap bagian lembar yang menjadi inputnya sehingga tidak ada bagian yang tersisa sedikitpun.

setelah lembaran dipindai, maka akan keluar bentuk berupa berkas visual digital yang ukuran maupun kualitasnya dapat diubah guna mencapai kualitas yang di inginkan pengguna. material berbentuk lembaran yang menjadi input sebuah scanner dapat mengambil bentuk poster, majalah, atau bahan yang bisa diedit dan dapat ditampilkan di layar komputer.

Fungsi Scannner


perangkat yang bekerja untuk memindahkan data atau objek yang terdapat diatas lensa scanner ke dalam memori penyimpanan komputer

Jenis koneksi scanner ke dalam komputer

1. Jenis koneksi USB versi 1, jenis koneksi setelah port, koneksi usb1 ini lebih cepat dari koneksi paralel port sehingga kecepatan untuk memindaii lembar kertas bisa lebih cepat.

2. jenis koneksi USB versi 2, kecepatannya lebih cepat dari USB versi 1 dan paralel, koneksi versi 2 ini mulai populer karena komputer atau laptop saat ini sudah tidak mendukung koneksi paralel port lagi.

3. jenis koneksi paralel, jenis ini merupakan koneksi model lama, karena komputer zaman dulu koneksinya masih paralel port.

Jenis Scanner


1. Scanner Flatbed merupakan scanner yang bentuknya rata dan juga datar. scanner ini merupakan scanner yang umu digunakan di dunia scanning dokumen.

2. Roller Scanner merupakan jenis scanner yang fungsinya sama seperti Scanner fladbe yaitu untuk pemindaian pada sebuah dokumen atau gambar secara fisik berbentuk lembaran atau objek yang mudah untuk dipindai.

3. Hand Scanner, sesuai namanya scanner ini pengaplikasikannya dengan sangat mudah, karena cukup dengan menggunakan tangan. hand scanner banyak digunakan sebagai peralatan keamanan, sebagai alat untuk scan barcode di swalayan maupun untuk memindai isi dari dokumen.

4. Film Scanner, Scanner ini menggunakan teknologi yang sama seperti flatbed Scanner, yaitu CCD sebagai mata yang melakukan pemindaian, namun scanner ini dikhusukan untuk objek yang bentuknya adllah film negative

5. Scanner Drum, Sesuai namnya scanner ini bentuknya seperti drum atau tabung. scanner ini merupaan jenis scanner yang luar biasa terutama dari segi resolusii gambar yang dapat dihasilkan. scanner ini sanggup untuk menghasilkan gambar 24.000 pixel per inch.
Disqus Comments